Jumat, 15 Juli 2011

Kawin lari 1974

Ringkasan Ceritanya.
Oleh sutradaranya film ini disebut komedi pahit. Agaknya Teguh Karya bermaksud membuat film komedi yang "sungguhan", di tengah banyaknya film banyolan. Kisahnya berawal dari Ibu Sumirah (Tuti Indra Malaon), janda dan bekas kembang Padalarang, yang sangat khawatir akan anaknya Anna (Christine Hakim), yang sangat pemalu dan minder. Sumirah sibuk mencarikan jodoh, hingga ia mendorong-dorong kakak Anna, Willy (Herman Masduki) untuk membawa teman pabrik pakaiannya datang berkunjung ke rumah. Perubahan terjadi setelah kenalan dengan Jaka, seorang guru bahasa Inggris yang tinggal di dekat rumahnya. Ketika percintaan mereka mulai berjalan, ketahuan bahwa Jaka adalah anak Saodah, yang pernah menyeleweng dengan suami Sumirah, Van Nijs. Sumirah berbalik pendirian. Anna dan Jaka akhirnya lari.

Nonton Filmnya : 
Kawin Lari Bag. 1 
Kawin Lari Bag. 2 
Kawin Lari Bag. 3 
Kawin Lari Bag. 4 
Kawin Lari Bag. 5 
Kawin Lari Bag. 6 
Kawin Lari Bag. 7 
Kawin Lari Bag. 8  

 Dengerin Soundtrack-nya:
Track list:
1. Belinda
2. Bisikku
3. Ibu
4. Jakarta
5. Pelukmu
6. Perahu layar
7. Perdamaian
8. Oh Wanita
9. Kawin Lari Instrument 1
10. Kawin Lari Instrument 2
11. Kawin Lari Instrument 3
12. Kawin Lari Instrument 4

Unduh Album





Tidak ada komentar:

Posting Komentar